Ringkasan

Deskripsi

Admin adalah orang yang mengurusi tata kelola administrasi, seperti mengurus segala berkas, membuat laporan, pengarsipan hingga pengaturan keuangan. Seorang admin harus cekatan, detail, dan teliti saat menginput dan memproses data-data di perusahaan.

 

Tanggung Jawab

  • Melayani pelanggan via sosmed
  • Membalas pesan dari pelanggan
  • Membantu pembukuan

Persyaratan

Pengalaman:

1 - 2 Tahun

  • Berpengalaman minimal satu tahun
  • Jujur dan rajin
  • Belum menikah

Skill

  • administrasi

Tunjangan

-

Insentif

-

Waktu Kerja

    Formal
Simpan